LED Sensor Hannochs

Kita tidak perlu lagi khawatir untuk lupa mematikan atau menyalakan saklar lampu, sehingga tidak repot dan pastinya akan sangat hemat listrik.
Lampu juga sangat sesuai digunakan ketika sedang dinas keluar kota untuk menciptakan bahwa rumah kita berpenghuni. Hal ini untuk menghindari kejahatan yang tidak kita inginkan ketika rumah kosong.

LAMPU LED MULTIFUNGSI teknologi SENSOR tanpa Wifi
Miliki Produk-produk CANGGIH Gak Perlu RIBET. Lampu Otomatis tanpa perlu Wifi.

Lampu Cerdas teknologi Sensor Cahaya

Teknologi Sensor Cahaya sudah terpasang pada lampu dapat digunakan tanpa wifi, sehingga tidak ribet. Lampu LED Hannochs Light Sensor akan mendeteksi cahaya matahari. Lampu akan otomatis menyala ketika gelap (malam hari / ketika cuaca mendung) dan otomatis padam ketika terang (pagi / siang / sore hari).

Lampu Cerdas teknologi Sensor Gerak

Teknologi Sensor Gerak (Motion Sensor) sudah terpasang pada lampu dapat digunakan tanpa wifi, sehingga tidak ribet. Lampu LED Hannochs Motion Sensor akan otomatis menyala ketika mendeteksi adanya gerakan dan akan otomatis padam kembali setelah tidak mendeteksi adanya gerakan di sekitar lampu.

Teknologi Sensor

ciptakan otomatisasi penyalaan / pemadaman

Fitting E-27

cukup menggunakan fitting pada umumnya untuk penggunaan

Wide Voltage

tegangan luas 100-240 volt sehingga lampu lebih tahan lama dan tetap terang saat tegangan tidak stabil

Bergaransi 1 tahun

Top Brand 2020-2021

Superbrands 2020-2021

Temukan juga produk-produk Canggih Gak Harus Ribet lainnya dengan Klik disini .